15 Juli 2012

Pengertian Hematologi


Hematologi diambil dari dua kata istilah yaitu Hemato dan Logos,Hemato yang berarti darah dan Logos yang berarti ilmu.jadi, dapat kita simpulkan bahwa Hematologi adalah ilmu yang mempelajari tentang segala sesuatu mengenai darah


Di dalam analis kesehatan yang harus di pelajari dapat kita simpulkan garis besarnya yaitu keadaan patologik dari penyakit-penyakit darah,pemeriksaan terhadap Hematologi(ilmu darah),imunologi dan hal-hal yang berkaitan dengan transfusi darah.

Masih banyak lagi hal yang dapat dipelajari dari Hematologi jika diperincikan satu per satu tapi pengenalan dasar yang singkat ini sudah dapat membantu kita untuk mengetahui apa itu hematologi,sehingga dalam mempelajari Hematologi sudah mengetahui dasarnya.