20 September 2013

Keseimbangan Asam Basa Normal


  •          Semua sel hidup pada tubuh manusia di kelilingi oleh lingkungan cair yang disebut cairan ekstraseluler
  •          Komposisi kimiawi cairan ekstraseluler diatur dalam batas-batas sempit yang memberikan lingkungan optimal untuk mempertahankan fungsi sel normal
  •          Konsentrasi ion yang paling tepat keteraturannya dalam cairan ektraseluler adalah ion hidrogen.
  •          Penyimpangan konsentrasi ion hidrogen dapat menganggu reaksi normal metabolisme sel dengan
    mengubah keefektifan enzim,hormon dan pengatur kimiawi fungsi sel lain
  •          Konsentrasi ion hidrogen cairan ekstraseluler  normal penting untuk fungsi tubuh normal.
  •          Konsentrasi ini ditentukan oleh tipe dan jumlah asam dan basa yang disebut keseimbangan asam basa
  •          Beberapa ion hidrogen dicerna dalam makanan ,paling banyak diproduksi sebagai hasil metabolisme
    glukosa ,asam lemak dan asam amino.
  •     Banyak penyakit dapat pengganggu keseimabangan asam basa berupa asidosis dan alkalosis yang dapat lebih berbahaya dari penyakit itu sendiri.