4 September 2013

Mediator radang

Pada saaat cedera terjadi pelepasan zat-zat kimia atau mediator radang didalam tubuh sehingga timbullah reaksi radang.


Jenis-jenis mediator radang:
  •     Amin vasoaktif (histamin)
    Histamin menyebabkan vasodilatasi dan permeabilitas menigkat.histamin terdapat pada sel-sel mast ,basofil dan trombosit.

  •      Zat-zat yang dihasilkan oleh sistem enzim plasma (faktor hageman) yaitu fibrin dan bradikin
  •      Metabolit asam arakhidonat(berasal dari fosfolipid membran sel)
  •       Produk-produk sel lain yaitu interleukin 1 dan 8