Batang bakteri berwarna kuning
dan butir volutinnya berwarnaungu kebiruan .
- a) persiapan
1)
sediaan yang akan dicat
2)
larutan Neisser A:
a.
methylen blue :0,1
gr
b.
alcohol 95% :9
ml
c.
air suling :95
ml
d.
asam asetay :5
ml
methylen blue digerus dalam mortar sampai
hancur,kemudian ditambahkan alcohol dan terus digerus sampai larut.
air suling ditambahkan sedikit demi sedikit,kemudian
asam asetat,campur dan saring ke dalam botol yang berwarna
3)
larutan Neisser B:
a.
Gentian /Kristal violet :1gr
b.
alcohol 95% :10
ml
c.
air suling :300
ml
gentian/Kristal violet digerus dalam mortar sampai
hancur dan dilarutkan dalam alcohol,kemudian tambahkan air suling.larutan
dikocok samapai larut betul,saraing ke dalam botol berwarna.
4)
larutan Neisser C
a.bismark brown chrysoidin/visusin 2 gr,dilarutkan
dalam 300 ml air suling
b. saring kedalam botol berwarna
- b) Cara pengecatan dan pembacaan
1) sediaan di cat dengan campuran neisser A dan B
sama banyak selama 25 detik
2) Zat warna dibuang dan dibila dengan neisser
C,kemudian dicat dengan Neisser C selama 25 detik
3) sediaan dikeringkan dengan meletakannya diantara
kertas saring
4) periksa dengan mikroskop dan laporkan hasilnya